Jelajah Masjid seri pertama

Jelajah masjid adalah aktifitas orientasi kota, menjelajahi kota dengan petualangan berjalan kaki dan menggunakan armada land lover. Anak anak diajak kembali membaca sejarah. Jelajah Masjid seri pertama mengambil lokasi di Daerah Istimewa Yogyakarta dengan mengunjungi mesjid yang dibangun pada abad 16 – 17 M. adapun masjid tersebut tidak hanya sebagai sarana beribadah semata, melainkan benteng pertahanan.

Jelajah Masjid Seri Pertama
Jelajah Masjid Seri Pertama

Secara singkat lokasi yang dikunjungi sebagai berikut :
Masjid Gedhe Mataram
Masjid Pathok Negoro bagian utara
Masjid Pathok Negoro bagian timur
Masjid Pathok Negoro bagian selatan
Masjid Pathok Negoro bagian barat

Pembelajaran dan pengalaman yang akan didapati antara lain :
– Mengenalkan Akulturasi dan Interaksi Sosial
– Mengenalkan Masjid
– Mengenalkan Arah Orientasi
– Mengenalkan Benda Cagar Budaya pada lokasi yang dikunjungi
– Mengenalkan Tumbuhan yang telah berusia hampir ½ abad

Video kegiatan Jelajah Masjid seri pertama

Info lebih lanjut : Wa : +628121584509

Jogja Adventure Kids
Klik page : https://www.facebook.com/JogjaAdventureKids/
Klik IG : JogjaAdventureKids.

 

Salam kolaborasi

Selamat datang di iariadi.web.id, landasan bagi eksplorasi multi-dimensi yang berisikan pengalaman , pengetahuan dan inspirasi sehingga menghasilkan perpaduan unik.

Blog pribadi, iariadi.web.id menyajikan tematik kepariwisataan, fotografi, teknologi informasi dan komunikasi, aspek keruangan, pergerakan komunitas, tutorial, dan layanan jasa komersial.

Dalam Blog iariadi.web.id kita akan merayakan keindahan dan keberagaman dalam berbagai bidang kompetensi, membawa kita dari kepemanduan wisata hingga pelatihan sumberdaya manusia, serta mengupas kekayaan intelektual dan MICE.

Layanan Jasa pilihan

Kabar Terbaru

  • All Post
  • Agenda
  • Fotografi
  • Layanan
  • liputan media
  • Opini
  • Pariwisata
  • Regulasi
  • Spasial
  • Tutorial
    •   Back
    • Pameran
    • Pelatihan
    • Workshop
    •   Back
    • Pinhole
    • Suryagrafi
    •   Back
    • Wisata Desa
    • Wisata Pendidikan

Kategori

Pencarian Spesifik